70 WARTAWAN LAMTIM MENGIKUTI PELATIHAN DAN BIMTEK
Beritaberlian.com LAMPUNG TIMUR — “Tak bisa di Pungkiri banyak kebijakan – kebijakan Pemerintah bersumber dari media -media yang ada di Lampung Timur” Ujar Sekdakab Lampung Timur H.Syahrudin Putra Sos.MM saat membuka Pelatihan dan Bimtek Jurnalis yang di selenggarakan oleh Forum Komunikasi Surat Kabar Mingguan(FKSKM)Lampung Timur di Aula Islamic Center,Sukadana,Lampung Timur(26/07/18). Lebih … Baca Selengkapnya